MUARA BELITI-Para pengendara harus lebih waspada ketika melintas di jalan Simpang Empat atau Bundaran Agropolitan Center (AC). Paasalnya jalan utama perkantoran Pemkab Mura tersebut mulai berlubang imbas pembangunan bundaran di kawasan itu.
“Sejak ada lubang di jalan ini sudah beberapa sepeda motor mengalami kecelakaan karena terkejut saat menghindari lubang. Kejadian ini sering terjadi pada malam hari,” kata Usman (30) tukang ojek yang sering mangkal di tempat tersebut. Dikatakan Usman kerusakan jalan tersebut diharapkan dapat segera diperbaiki agar lubang tidak bertambah besar.
“Kerusakan sebaiknya segera dilakukan agar tidak mengganggu kenyamanan pengendara dan mempercantik bundaran di simpang AC. (ME-06)
Berita Utama
06 Januari 2010
Jalan Simpang 4 AC Berlubang
Top Reader
-
LUBUKLINGGAU- Beredarnya isu menyesatkan mengenai dua sejoli yang sedang berhubungan intim dan tidak bisa lepas (gancet) hebohkan warga Lubu...
-
LUBUKLINGGAU- Mengejutkan. Ternyata antenna yang dipasang ditower PT Telkomsel menyebarkan radiasi tinggi yang menimbulkan dampak kesehatan ...
-
*Operasional Terkendala Izin Slot Time MUSI RAWAS- Rencana penerbangan reguler melalui Bandara Silampari untuk pesawat komersil dengan rute ...
-
MUSI RAWAS- Pembukaan jalur penerbangan Lubuklinggau-Jakarta via Bandara Silampari Mura-Bandara Sokarno Hatta Cengkareng Jakarta menuai suks...
-
LUBUKLINGGAU- Dua orang tersangka jambret nyaris tewas dikeroyok massa. Keduanya adalah Doni (20) dan Eko Saputra (26), keduanya warga Jl Ga...
0 komentar:
Posting Komentar